Kunjungan Lapang Ke Industri Pemerahan Susu padang panjang
LAPORAN PRAKTIKUM
PENGETAHUAN BAHAN 2
Nama : Lily Utami
No.
BP : 1201331005
Mata
Ajaran : Pengetahuan Bahan
2
Judul
Praktikum : Kunjungan Lapang Ke
Industri Pemerahan Susu
HASIL
Data pendukung perusahaan
pemerahan dan penanganan susu
Identitas
Perusahaan
|
Keterangan
|
Nama Perusahaan
|
Permata Ibu
|
Bentuk Perusahaan
|
Sapi Perah
|
Pemilik
|
Deslia Sulastri
|
Tahun Berdiri
|
2002
|
Skala Usaha
|
Usaha mikro
|
Produk Akhir
|
Susu murni, pasteurisasi, es krim, youghurt.
|
Jumlah Sapi/ Ternak
|
8 ekor
|
Peralatan Pengolahan Penunjang
|
Kulkas, mesin pasteurisasi, siller.
|
Jumlah Pekerja
|
5 orang
|
Jumlah Produksi/hari
|
100 liter
|
Daerah Pemasaran
|
Pekanbaru, bukittinggi, solok, padang, pariaman.
|
Pengujian Yang Dilakukan
|
Uji alkohol, laktosa, protein, air, lemak, dsb.
|
PEMBAHASAN
Pada kunjungan lapang kali ini menuju langsung ke lokasi
sapi perah di daerah padang panjang, industri ini masi dalan bentuk mikro dan
di lakukan pemerahan secara manual oleh tenaga manusia, mengenai cara pemerahan
secara langsung di praktekkan oleh setiap mahasiswa dengan bergantian, ternyata
sebelum melakukan pemerahan susu sapi mempunyai persyaratan tersendiri dimana
dilakukan pada pagi hari setelah kandang dibersihkan dari kotoran, sapi selesai
dimandikan, dan juga tangan pekerja diolesi sedikit minyak sebelum melakukan
pemerahan supaya dalam melakukan pemerahan ambing sapi tidak terluka. Suasana
di dalam kandang juga tidak boleh bising dikarenakan sapi sangat mudah stres,
dan juga tidak boleh ada bau atau merokok di dalam kandang pada saat pemerahan
karena susu sangat mudah sekali menyerap bau dari lingkungannya.
Setelah dilakukan pemerahan susu segar langsung di bawa
keruangan penanganan dan dilakukan uji
terhadap kualitas susu yang dihasilkan dengan menggunakan alat . Selanjutnya
sebagian dari susu segar tersebut langsung didinginkan untuk dikirim keluar
daerah dan sebagian lagi dilakukan pengolahan lebih lanjut seperti dibuatkan
susu pasteurisasi, youghurt. pada industri sapi perah ini, membuat berbagai
macam rasa susu pasteurisasi yang akan dipasarkan pada anakanak sekitar lingkungan, terutama anak-anak SD. Mengenai
youghurt, bakteri lactobacillus dan staphilococcus langsung didatangkan dari
jawa dalam bentuk bubuk, mengenai inkubasinya hanya menggunakan kardus yang
dibantu dengan lampu untuk pengontrol susu stabil menjadi 450 C.
Youghurt yang dihasilkan juga bisa ditambahkan berbagai macam citarasa, yang
umumnya dikonsumsi oleh anak-anak pesantren setempat, karena masih sangat
banyak kalangan yang tidak suka mengkonsumsi youghurt ini.
KESIMPULAN




DAFTAR PUSTAKA
Elida,
M. 2013. Buku Kerja Praktek Mahasiswa. Pengetahuan Bahan II. Politeknik
Pertanian Negeri Payakumbuh.
Rika.
2011. http://rikadamayantiftpuj2011.blogspot.com/2012/05/laporan-susu.html
diakses 11 januari 2014
Anonim.
2013. http://www.scribd.com/doc/62700351/susu
diakses 11 januari 2014
Komentar
Posting Komentar